Teknologi


 

iPhone 4G

Berita akan munculnya iPhone 4G sebenarnya sudah lama kita dengar, mungkin baru saat ini saya bisa postingkan tentang gadget ini. Walaupun mungkin telat atau udah banyak postingan tentang gadget ini, saya tetap akan berbagi informasi ini. Pada bulan juni 2010 lalu, CEO Apple Stave jobs resmi...(Read more)




Motorola Droid X
Droid X merupakan ponsel cerdas terbaru keluaran Motorola Inc yang dijual dengan sistem bundle menggandeng operator seluler Verizon Wireless. Droid X menggunakan sistem operasi Android terbaru dari Google Inc, yakni Android 2.2.Ponsel ini lahir untuk menyaingi dominasi Apple inc, perusahaan operator seluler terbesar di Amerika Serikat (AS).
Peluncuran produk ini dilakukan guna menahan laju penjualan Apple Inc, yang baru-baru ini merilis iPhone 4 di lima benua. Smartphone Droid X mulai dijual 15 Juli mendatang seharga US$199,99 setelah didiskon US$100 kepada pelanggan yang menandatangani kontrak dua tahun.....(Read more)

 

Samsung Epic 4G (Smartphone pertama Berbasis CDMA)

Sprint (salah satu operator selular di Amerika) memperkenalkan ponsel kedua yang mampu berjalan di jaringan 4G setelah HTC EVO 4G, yaitu Samsung Epic 4G, yang merupakan ponsel Android pertama dari Samsung untuk jaringan 4G dan merupakan hp QWERTY 4G pertama di Amerika Serikat. Perbedaan yang mendasar dari HTC adalah Handphone yang termasuk smarthphone ini berjalan pada jaringan CDMA. Untuk saat ini jarang sekali vendor besar yang merilis smarthphone CDMA kebanyakan GSM, hal ini disadari karena tarif GSM baik untuk pulsa telepon maupun internet sudah murah , bagaimanapun....(Read more)

 

HTC EVO 4G

Isu sebelumnya mengabarkan akan hadirnya HTC lewat ponsel 4G terbaru mereka yang dibuat khusus untuk Sprint (salah satu operator selular di Amerika)yaitu HTC EVO 4G.Ternyata telah membuat iPhone 4G bukanlah satu2nya ponsel yang berbasis 4G, Kehadiran ponsel ini bukan semata-mata untuk menyaingi iPhone 4G, apalagi sebagai sebuah iPhone killer.Sebagai ponsel 4G pertama Sprint, superphone ini mendukung EV-DO Rev, jaringan 3G dan jaringan 4G WiMAX. Ponsel ini dilengkapi....(Read more)


Perkembangan Teknologi Ponsel

 
telepon selular (disingkat ponsel) adalah perangkat telekomunikasi elektronik yang mempunyai kemampuan dasar yang sama dengan telepon konvensional saluran tetap, namun dapat dibawa ke mana-mana (portabel, mobile) dan tidak perlu disambungkan dengan jaringan telepon menggunakan kabel (nirkabel; wireless). Saat ini Indonesia mempunyai dua jaringan telepon nirkabel yaitu sistem GSM (Global System for Mobile Telecommunications) dan sistem CDMA (Code Division Multiple Access).perkembangan teknologi saat ini sangat pesat sekali,dari Generasi 0 yang hanya bisa digunakan untuk telepon doank.Sampe skrg yg konon akan memasuki Generasi IV yang menggunakan LTE utk GSM dan WIMAX utk CDMA.Sekarang, telepon genggam menjadi gadget yang multifungsi. Mengikuti perkembangan....(Read more)

Operation System (OS) dalam Ponsel

Sistem operasi atau dalam bahasa Inggris: operating system atau OS adalah perangkat lunak sistem yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras serta operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah kata dan browser web. Maka Sistem Operasi adalah penghubung antara lapisan hardware dan lapisan software. Lebih jauh daripada itu. Seperti halnya system operasi pada komputer, sistem operasi ponsel....(Read more)


Sistem Operasi Symbian

Sistem Operasi Symbian yang didirikan sejak tahun 1998 dulunya digunakan oleh Nokia dan hingga saat ini telah digunakan oleh banyak vendor Smartphone, Symbian telah mengalami perkembangan yang drastis dan hingga sekarang tetap menjadi nomor satu untuk OS kategori Smartphone. Versi OS Symbian ada banyak...(Read more)

Sistem Operasi Windows Mobile.

Windows Mobile adalah sistem operasi yang kompak dikombinasikan dengan sederetan aplikasi dasar untuk ponsel berdasarkan Microsoft Win32 API. Perangkat yang menjalankan Windows Mobile termasuk Pocket PC, Smartphone, Portable Media Center, dan on-board komputer untuk beberapa mobile. Windows Mobile untuk Pocket PC ini membawa fitur-fitur standar dalam..(Read more)


Sistem Operasi iPhone (MAC)


iPhone adalah telepon genggam revolusioner yang diproduksi oleh Apple Inc. yang memiliki fungsi kamera, pemutar multimedia, SMS, dan voicemail.Selain itu telepon ini juga dapat dihubungkan dengan jaringan internet, untuk melakukan berbagai aktivitas misalnya mengirim/menerima email, menjelajah web, dan lain-lain. Antarmuka dengan pengguna menggunakan layar sentuh multi-touch (atau bisa juga disebut dengan...(Read more)



Sistem Operasi Mobile Linux.



Ponsel Linux pertama diluncurkan oleh Motorola pada bulan Februari 2003. Motorola seri A760 yang dirilis pertama kali di Cina ini menggunakan OS kombinasi dari kernel Linux yang didistribusikan oleh software Silicon Valley-based Monta Vista dan software lainnya dari bahasa pemrograman Java Sun Microsystems. Sistem operas....(Read more)

 

 

Sistem Operasi Blackberry (RIM)


Perusahan telekomunikasi asal Canada, Reserch in Motion (RIM), mengembangkan perangkat komunikasi bergerak. Awalnya produk mereka adalah memproduksi dan layanan penyeranta (Pager) dua arah, namun dalam perkembangannya perusahaan ini membuat terobosan baru dengan menciptakan pearangkat Blackberry yang terkenal....(Read more)


Sistem Operasi Palm


Palm, Inc merupakan sebuah perusahaan multinasional yang bermarkas di Sunnyvale,California,Amerika Serikat. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1992. Menghasilkan berbagai macam produk perangkat komputer.Dirancang pada tahun 1996 untuk Palm Computing, telah banyak diimplementasikan pada beragam perangkat.....(Read more)






Sistem Operasi Android

Android dengan logo uniknya yaitu “Robot Ijo” sebetulnya sudah ada sejak lama, Android adalah Operating System (OS), untuk perangkat mobile (pada Smartphone dan Netbook). OS ini sebenarnya menggunakan Kernel Linux (open source) dan kemudian dikembangkan oleh Google diteruskan oleh Open Handset Alliance. Android diluncurkan pada tanggal 5 Nopember 2007 dengan didukung oleh konsorsium 65 perusahaan....(Read more)

 

Sistem Operasi Bada


Bada adalah OS terbaru besutan Samsung, Arti Bada sendiri berasal dari bahasa Korea yang berarti Samudra Dalam. Os Bada ini diumumkan ke khalayak sich kayaknya sekitar November 2009. Nach Samsung Wave adalah Smartphone pertama yang menggunakan OS Bada. Mungkin saja pihak Samsung ingin membuktikan kepada para..(Read more)